mencari ilmu dengan mengikuti gerakan air

Posted by cah_gendeng 4 coment

wah puitis baget ya judulnya :D sebenarnya saya disini hanya ingin menyampaikan bahwa sebenarnya kita di ciptakan di dunia ini penuh dengan akal dan pikiran, sehingga kita bisa mencari ilmu sebanyak mungkin tanpa terkecuali, tergantung sampai mana kita mampu menamppung ilmu itu dalam otak atau pikiran kita.

dalam hal mencari ilmu kita diwajibkan untuk bisa mendalami ilmu tersebut, jangan sampai ilmu tersebut akan sia sia tanpa kita dalami, karena jika kita sampai tidak bisa mendalami ilmu tersebut maka kita juga tidak akan mendpatkn ilmu itu dengan sesungguhnya. ilmu yang sebenarnya adalah ketika kita membutuhkan pencerahan dalam suatu hal maka ilmu itu bisa membantu kita mengatasinya, bahkan bukan hanya kepada diri kita sendiri tetapi kepada semua orang yang membutuhkan.

Bagaimana kita bisa mendapatkan ilmu dengan mengikuti gerakan air? cukup simpel sebenarnya, semua yang ada di muka bumi ini sebenarnya sudah ada yang mengatur tergantung diri kita yang bisa atau tidak untuk bisa merubah apa yang ada dalam diri kita masing masing, jadi tidak tergantung dengan gerakan air *ngikut terus*.

partikel air diciptakan bersih natural dan alami, tanpa ada kotoran sedikitpun, jika anda mendapati air yang kotor itu sebenarnya bukan airnya yang kotor melainkan ada kotoran yang menempel pada air tersebut, kotoran itu menempel ketika air mengalir atau bergeral pada sesuatu biadang yang kotor. hasilnya air tersebut menjadi kotor dan tidak bersih lagi.

ketika kita mendapati sumber air yang bersih apa yang ada dalam pikiran anda? kalau pikiran anda masih normal maka anda akan tergiur untuk meminumnya, dan pasti akan mensyukurinya. kita pasti bisa membayangkan gerakan air yang keluar dari mata air tersebut, bahkan jika kita mampu kita akan membayangkan gerakan air di dalam tanah sebelum keluar berbentuk mata air. air bergerak mencari celah yang dia dapat dan akhirnya memutuskan untuk melewati celah yang mana.

lalu apa hubungannya dengan ilmu? yang pasti kita akan mendapatkan ilmu jika kita bisa mengabil celah dan kesempatan, hingga akhirnya kita bisa menggunakan ilmu tersebut (keluar sebagai mata air) dengan benar dan bisa bermanfaat untuk kita.



4 coment:

210488.blogspot.com said...

ehm....keren nih ...ilmu yang bermanfaat

Anonymous said...

wao tulisan yang bermanfaat sekali dan patut dihayati dan di cermati lebih dalam nih :)

Anonymous said...

mantafss postingannya, kira-kira saya bisa bergaya seperti ini tidak yah :)

Admin said...

@ifat, wah ifat berkunjung jadi malu nih :D
@ noval, wekekek ada ada aja bang :D
@ sikris, biasa aja mas :D bisa keknya :D

Post a Comment

silahkan tinggalkan komentar anda..
karena komentar andalah yang membangun blog ini